Cara Bisnis Online Tanpa Modal, Berikut Caranya !

7:09 AM
Cara Bisnis Online Tanpa Modal, Berikut Caranya !
Cara Bisnis Online Tanpa Modal, Berikut Caranya !
Ciri Bisnis - Pada artikel berikut ini sesuai dengan judulnya "Cara Bisnis Online Tanpa Modal", mungkin dari kalian yang membaca kata tadi beranggapan bahwa tidak mungkin bisa berbisnis tanpa modal. Tapi pada kali ini saya akan menjelaskannya pada anda dengan singkat, padat dan secara jelas.

Jadi jika kalian beranggapkan bahwa berbisnis dengan tanpanya modal adalah tidak menggunakan uang sepersen pun atau secara gratis tentunya itu sangat tidak bisa dikarenakan anda harus menggunakan internet (Kuota) untuk bisa berakses internet.
Tapi bisnis online diinternet dengan gratis tentu ada caranya dan memiliki keuntungan dan kelemahannya juga.

Berikut ini Bahasan mengenai Cara Bisnis Online Tanpa Modal.

Bisnis Online Tanpa Modal dengan nge Blog (Blogger/Blogspot)

Dengan cara ini adalah dengan menjual produk atau jasa anda  menggunakan blog yang dimana anda sebagai Publisher di Blog-Blog orang lain. Tetapi tentu saja hasilnya tidak begitu terlalu banyak dibandingkan dengan Blog Jual Online, Tetapi untuk bisa menghasilkan penghasilan yang banyak. Anda bisa Publish artikel di blognya orang Luar/Bule. Tapi anda juga harus bisa berbahasa inggris dengan baik.

Bisnis Online Dengan Facebook Tanpa Modal

Mengapa memilih facebook? Karena facebook ini sangat populer dimana anda bisa membagikan kepada teman-teman anda atau secara publik tentang bisnis anda.
Dimana untuk mempromosi jasa atau usaha anda maka anda harus membuat sebuah PAGE (Halaman).


Setelah anda membuat sebuah Page dan Berikan Judul pagenya sesuai keiinginan anda maka selanjutnya anda mempromosikan Page anda dengan membagikan Page anda ke teman-teman atau secara publik. Jika anda ada sedikit modal anda juga bisa mempromosikan Page anda dengan Fitur Premium (Prabayar).

Baca Juga: Cara Memilih Bisnis Yang Efektif

Dan perlu berhati-hati juga di Zaman sekarang ini banyak yang Jail, mengapa saya mengatakan begitu ? Karena Banyak orang yang memesan jasa/barang tetapi tidak serius hanya sekedar main-main saja. 

Dari itu juga anda harus bersabar akan menghadapi hal itu. Dan juga anda harus berkomentar atas Pelanggan-pelanggan anda dengan cepat dan baik, agar pelanggan merasa nyaman.

Tidak punya produk untuk dijual ?

Jika anda tidak mempunyai produk untuk dijual anda bisa berbisnis dengan memanfaatkan ilmu anda untuk menjadi seorang Publisher (Penerbit) di blog orang lain Lokal maupun Luar.

Dan anda juga bisa bergabung di blog-blog Jual Online yang terkenal untuk bekerja disana, diaman anda bisa bekerja sebagai mempromosikan prouk yang baru. Dan yang sangat paling penting ialah anda harus bisa berbahasa inggris jika kalian bergabung dengan blog Luar.

Ide Lain untuk Bisnis tanpa modal
Untuk ide lainnya ialah anda bisa membuat Blog sendiri dengan menggunakan Blogger (Blogspot) jika anda memiliki sebuah informasi yang banyak. Anda bisa mempostingnya di blog anda, dan perlu diingat buatlah konten yang bermanfaat bagi orang lain. 

Jangan membuat artikel mengenai Konten Dewasa itu sangat tidak bagus dan blog anda bisa dihapus oleh Google

Dan satu hal lagi jangan pernah membuat artikel dari Copas (Copy Paste) karena nantinya Google tahu apakah konten atau artikel anda itu asli tulisan anda sendiri atau ambil dari blog lain, dan jika mengambil dari blog lain maka konten tersebut di sebut Plagiat.

Itulah Cara Bisnis Online Tanpa Modal yang dapat saya bagikan untuk anda semua, semoga artikel yang telah saya tulis ini sangat bermanfaat atau berguna bagi anda.

0 comments